Tuesday, October 28, 2014

Prediksi Situasi Pertandingan Fiorentina vs Udinese



Tanggal pertandingan: 30 Oktober 2014 pukul 2:45 WIB

Pelatih Udinese Andrea Stramaccioni senang dengan cara pasukannya bermain jelang laga Serie A lawan Fiorentina. Stramaccioni, yang menggantikan Francesco Guidolin di musim panas lalu, telah membawa Udinese dalam lima kemenangan dari delapan pertandingan liga mereka.

Kemenangan 2-0 atas Atalanta, Minggu mengangkat klub asal Friuli ini di tempat ketiga di Serie A, terpaut enam poin dari pimpinan klasemen Juventus.

Fiorentina menghadapi ujian berat ketika mereka menghadapi Udinese. Fiorentina, sementara itu, telah memenangkan hanya dua pertandingan musim ini, dan kemenangan mereka terakhir adalah 3-0 atas Inter Milan pada 5 Oktober lalu. La viola di pertandingan terakhirnya imbang 1-1 lawan AC Milan. Sebelumnya mereka kalah 2-0 dari Lazio.

Kurang mencetak gol telah menjadi masalah utama Fiorentina musim ini setelah berjuang tanpa striker yang cedera Giuseppe Rossi dan Mario Gomez.

Tips taruhan online: Meski tidak mudah, namun Udinese sangat mungkin memetik kemenangan.

 Tambahkan sekarang LINE ID 12Bet: CSD12Bet_Indo dan WECHAT ID 12Bet: IndoCS1_12Bet

12bet

No comments:

Post a Comment