Dua gol pada babak pertama yang dicetak oleh Mario Mandzukic dan Ivica Olic memberikan kemenangan kepada tim kandang, Kroasia, pada pertandingan pertama Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2014 Grup A melawan Serbia dengan skor akhir 2-0 pada 22 Maret lalu. Pada 7 September mendatang, kedua tim akan bertemu kembali untuk menyelesaikan aturan kandang-tandang yang diterapkan dalam turnamen ini. Serbia akan bermain sebagai tim kandang kali ini, di mana pertandingan tersebut akan diadakan di Stadion Crvena Zvezda, Belgrade.
Sejauh ini, Kroasia dan Serbia berada pada posisi yang sangat ketat, di mana Kroasia menduduki peringkat ke-2 dan Serbia di peringkat ke-3. Bila skor keseluruhan menjadi acuannya, Kroasia masih lebih unggul dengan 16 poin, sementara Serbia 7 poin.
Penampilan di babak kualifikasi
Serbia dan Kroasia sama-sama sudah bermain sebanyak 7 kali dalam Kualifikasi Piala Dunia. Tim asuhan Igor Stimac (Kroasia) mencatatkan hasil yang lebih baik daripada Serbia. Kroasia mencatatkan 5 kemenangan, sekali seri dan sekali kekalahan. Sedangkan tim asuhan Sinisa Mihajlovic hanya mencatatkan 2 kemenangan. Kemenangan mereka atas Wales (6-1) dan Skotlandia (2-0) memang mengesankan, namun catatan tersebut memburuk setelah harus menelan 4 kekalahan dan sekali seri.
Pertandingan mendatang
Meskipun peringkat Kroasia dan Serbia berada berdekatan, namun Serbia dinilai sama sekali bukan ancaman bagi Kroasia. Yang menjadi incaran Kroasia adalah Belgia yang sekarang ini menduduki peringkat teratas dan hanya terpaut 3 poin. Serbia diprediksikan akan tunduk pada Kroasia pada pertandingan mendatang.
Prediksi : 1-2
Waktu
|
Acara
|
FT. HDP
|
FT. O/U
|
FT. 1X2
|
1H. HDP
|
1H. O/U
|
1H. 1X2
| |
07/09 01:45
|
Serbia
Croatia
Seri
|
0
1.870
2.050 |
2.0
u
1.900
2.000 |
2.56
2.81 3.00 |
0
1.890
1.990 |
0.5-1
u
1.890
1.990 |
3.40
3.58 1.90 | |
07/09 01:45
|
Serbia
Croatia |
0-0.5
2.200
1.750 |
2-2.5
u
2.250
1.700 | |||||
No comments:
Post a Comment